Sinopsis dan Review Film : The Cat (2011)

Semenjak majikan dari seekor kucing persia mati, So Yeon mulai dihantui oleh sesosok anak kecil.

 


 Film : The Cat (2011)

Mengisahkan seorang gadis bernama So-yeon (Park Min-young), yang bekerja di sebuah toko hewan peliharaan kecil bernama Kitty N Puppy. So-yeon memiliki claustrophobia dan mulai bisa melihat sebuah penampakan anak kecil semenjak dia mengadopsi seekor kucing.

 

Sinopsis :

Mengisahkan seorang gadis bernama So-Yeon (Park Min-Young) yang mengidap penyakit claustrophobia (phobia terhadap ruangan yang sempit dan tertutup). Ia bekerja disebuah pet shop.

Hingga suatu hari, ia bertemu dengan sebuah kucing bernama Silky. Ia merawat Silky seperti merawat kucing yang lainnya.

Kemudian beberapa jam berlalu, terdengar kabar bahwa pemiliki Silky ditemukan meninggal disebuah lift dengan kondisi yang mengenaskan.

Akhirnya, So Yeon memutuskan untuk mengadopsi Silky.

Awalnya semua nampak baik-baik saja, hingga kemudian So Yeon mulai dihantui dengan sosok hantu anak kecil yang selalu mengganggunya.

 


Review :

Film ini memiliki konflik yang menarik, dan menjadikan hewan imut, yaitu kucing menjadi daya tarik.

Film ini mengajak kita untuk mengungkapkan misteri apa yang sebenarnya terjadi dengan si kucing.

Meski memiliki konflik yang menarik, sepertinya film ini masih kurang. Pemainnya belum berhasil membawa ketegangan dan ketakutan dari film ini. Meski memang ada adengan yang cukup menegangkan.

Rating pribadi : 5/10

 

Directed : Byun Seung-wook

Produced : Lee Joon-dong

Written : Jang Yun-mi

Starring : Park Min-young, Kim Dong-wook, Kim Ye-ron

Distributed : Next Entertainment World

Genre : Drama, Horror, Misteri

Duration : 1 jam 46 menit

Rating IMDb : 5.8/10

0 Response to "Sinopsis dan Review Film : The Cat (2011)"

Posting Komentar

close
C4D6A0B77A6E39AE0EB3F09064568BDE