Bercerita tengtang wanita yang rumah tangganya sedang di ambang perceraian. Di tengah kekalutan tersebut, munculah pria muda tampan dan baik, yang bertempat tinggal di samping rumahnya.
Film : The Boy Next Door (2015)
Suami dari wanita bernama Claire
Peterson, ketahuan berselingkuh dan membuat hati Claire merasa sangat hancur
dan galau, ia kemudian memutuskan untuk memisahkan diri dari suaminya, pindah
bersama anaknya yang sudah dewasa. Disana Claire bertemu dengan tetangga
barunya, seorang pemuda baik dan tampan dan sangat perhatian sama nyonya
tersebut. Dari sinopsis di atas kalian pasti sudah bisa menyimpulkan dengan
rumus sebagai berikut:
Wanita kesepian + Pria muda
tampan menggoda = Hubungan asmara
Benar sekali, mereka menjalin hubungan asmara secara diam-diam dan membuat keadaan semakin rumit saja, masalah pun bermunculan semakin besar. Dari pada kalian mati penasan mending tonton full movie nya aja....
Review :
Kita belum nonton film ini, tapi
dari para komentar dan per review lainnya, banyak yang bilang bagus walaupun
ratinggnya dibawah 5. Silakan yang sudah nonton bisa menilai sendiri, sesuai
pendapat kalian!!!
Directed : Rob Cohen
Produced : Jason Blum,...
Written : Barbara Curry
Starring : Jennifer Lopez, Ryan
Guzman, John Corbett, Ian Nelson, Kristin Chenoweth
Production : Blumhouse
Productions, Smart Entertainment, Nuyorican Productions
Distributed : Universal Pictures
Genre : Mystery/Thriller
Durasi : 1 jam 31 menit
Rating IMdb : 4,6/10
0 Response to "Sinopsis dan Review Film : The Boy Next Door (2015)"
Posting Komentar