Sinopsis dan Review Film: The Voyeurs (2021)

Memata-matai tetangga yang sering berhubungan intim, membuatnya terjebak dalam masalah,…

Film: The Voyeurs (2021)

PERINGATAN: Tidak dianjurkan untuk anak dibawah umur karena banyak adegan Intim.

Ini merupakan film Misteri dengan rating R yang dirilis oleh Prime Video.

Menceritakan seorang pasangan muda yang baru pindah ke sebuah rumah susun baru (bernama Pippa dan Thomas), disana mereka sangat bahagia karena telah memiliki tempat sendiri.

Tepat disebrang jalan, mereka bisa melihat denga jelas aktifitas tetangganya, hal yang paling mengejutkan tetangga barunya selalu melakukan hubungan Intim.

Dan bodohnya pasangan ini terus mengintainya, dan semakin lama justru semakin kepo tentang tetangganya tersebut.

Yang paling terobesesi adalah Pippa, Ia bahkan membeli teropog untuk melihat dengan jelas pasangan ini, bahkan beberapa kali Pippa sempat terangsang disaat memata-matai tetangganya ini.

Pippa juga melihat bahwa pria yang berprofesi sebagai photography itu beberapa kali selingkuh dengan kliennya.

Thomas sudah memperingatkan Pippa untuk tidak mencampuri urusan orang lain, dan menjalani kehidupan sendiri.

Dan semnejak saat itu konflik terus bermunculan...


Review:

Pesan moral dari film ini adalah tidak mengurusi kehidupan orang lain, fokus pada diri sendiri.

Karena jika kita fokus pada kehidupan orang lain, maka waktu kita habis di situ saja dan mungkin akan terlibat masalah juga.

Alur cerita dari film ini sangat menarik, menyajikan cerita yg tak terduga.

Banyak adegan intim dari film ini karena laki-laki disebrang rumahnya adalah buaya yang main serong sana-sini.

Awalnya mungkin buat seru-seruan saja karena jarang melihat orang begituan di dunia nyata, sekali dua kali tidak masalah namun jika terus terusan menguntit akan jadi masalah.

Ketegangan juga akan di alamai penonton, selain itu film ini juga akan menampilkan plot twsit yang sangat mencengangkan di akhir film.

Meskipun rating yang diberikan oleh IMDb keci: 5,6/10 namun sepanjang film berasa seru-seru saja. Overall menarik rekomended buat yg sudah cukup umur👍

 

Sutradara: Michael Mohan

Starring: Sydney Sweeney, Justice Smith, Ben Hardy, Natasha Liu Bordizzo

Genre: Misteri/Thriller

Durasi: 1 jam 56 menit

0 Response to "Sinopsis dan Review Film: The Voyeurs (2021)"

Posting Komentar

close
C4D6A0B77A6E39AE0EB3F09064568BDE