5 anggota geng yang ganas S.W.O.R.D. Harus berstu kembali
untuk mengalahkan musuh yang kuat.
Film: High & Low: The Movie (2016)
Ini merupakan film aksi/laga dari Jepang, tentang konflik yang
terjadi antara beberapa geng yang berada disana.
Film ini juga melibatkan orang banyak loh, lokasi dalam film
ini benar-benar diperhatikan dengan rapih, dan masing-masing anggota mempunyai
gaya yang berbeda.
Film ini kami rekomendasikan bagi kalian yang menyukai film
tentang pertarungan antar anggota atau yang menyukai film seperti Crows Zero.
Film ini sudah dibuat menjadi 5 serial, bagi kalian penonton
awam serial ini, barikut adalah urutannya:
1. Road To High & Low (2016)
2. High & Low: The Movie (2016)
3. High & Low the Red Rain (2017)
4. HIGH & LOW THE MOVIE 2: End Of Sky (2017)
5. HiGH & LOW THE MOVIE 3 / FINAL MISSION (2017)
Kalian bisa menonton film tersebut sesuai urutan.
untuk film yang akan kita bahas ini adalah serial kedua, film
ini sangat emosional dan membuat penonton geregetan, berikut adalah
sinopsisnya:
Sebuah kota yang dulu didominasi oleh Mugen telah terpecah
menjadi 5 Distrik, yang dikuasai oleh geng Sannoh Rengokai, White Rascals, Oya
Kohkoh, Rude Boys dan Daruma Ikka.
5 geng yang terdiri dari S.W.O.R.D. ini berjuang untuk wilayah
mereka masing-masing, namun suatu ketika Mighty Warriors muncul secara misterius.
Disisi lain, Kohaku, mantan pemimpin geng Mugen kuat sangat
terpukul atas kematian teman dekatnya, Tatsuya. Kohaku didekati oleh Li, ia
merupakan seorang mafia dari Korea. Dirinya kini sangat sensitif bernama
Chanson.
Chanson akan bekerjasama dengan Mighty Warriors, geng baru
yang kuat dari wilayah pesisir, untuk menyebabkan kekacauan di distrik
S.W.O.R.D.
S.W.O.R.D. kini dalam ancaman besar dan harus bekerjasama
Review:
Plot ceritanya memang rumit, namun mudah dicerna, kalian
tonton saja nantinya akan paham, makannya kami anjurkan untuk menonton dari
awal serial terlebih dahulu.
Diserial kedua ini akan pecah karena nantinya mereka akan
bergabung untuk melawan musuh sama.
Genre: Laga
Durasi: 2 jam 10 menit
Rating IMdb: 6,5/10
0 Response to "Ulasan dan Sinopsis Film: High & Low: The Movie (2016)"
Posting Komentar